Cafe Pelayanan Dukcapil, Melayani Sepenuh Hati.

Madiun – Walaupun dalam masa libur dan cuti lebaran, Dukcapil Kota Madiun tetap membuka pelayanan bagi warga kota madiun, salah satu nya di Cafe Pelayanan Dukcapil yang berada di lantai 3 Plaza Madiun. Hari ini (30/4) Sebanyak 30 warga mengurus dokumen Adminduk, belum termasuk warga yang berkonsultasi seputar adminduk. Semua warga yang mengurus dokumen mengaku puas dan senang dengan layanan
» Read more