Layanan Taksiah Dukcapil

Madiun – Layanan Taksiah hari ini (1/5). Petugas menerima 3 laporan warga meninggal dunia, masing-masing dari Kelurahan Banjarejo, Kejuron dan Taman Kecamatan Taman Kota Madiun.

Jika ada warga yang meninggal dan tidak lebih dari 1×24 jam sejak peristiwa meninggal, silahkan melaporkan ke layanan Taksiah Dukcapil di nomor pelayanan (WA) 0812-5974-787, 0822-6449-9946, atau 0858-5185-7573 dengan melampirkan Poto KK atau KTP warga yang meninggal, tanggal meninggal dan alamat rumah duka.

Silahkan Menghubungi Nomor Layanan Pendaftaran dan Konsultasi Online Dukcapil Kota Madiun Dibawah Ini.